Rabu, 31 Oktober 2012

PERUBAHAN DAN PENGEMBANGAN ORGANISASI PART I


1.1  Proses Perubahan
            Yang dimaksud dengan proses perubahan adalah tata urutan atau langkah-langkah dalam mewujudkan perubahan organisasi. Langkah tersebut terdiri dari mengadakan pengkajian terhadap berbagai macam perubahan di luar organisasi, mengadakan identifikasi, penetapan atas perubahan, penentuan strategi, dan evaluasi terhadap hasil perubahan. Seperti yang telah diutarakan di muka bahwa setiap organisasi apapun akan dipengaruhi oleh perubahan-perubahan yang terjadi diluar organisasi, gambar dibawah ini menunjukan sebuah model bagaimana pengaruh perubahan-perubahan yang terjadi di luar organisasi terhadap proses perubahan.


0 komentar:

Posting Komentar