Rabu, 13 Juni 2012

Aplikasi Perkuliahan Dengan Cara Softskill



Aplikasi perkuliahan dengan cara softskill adalah salah satu mata kuliah yang membicarakan tentang nilai-nilai, tentang kebudayaan dan sosial, tentang berbagai macam masalah yang dihadapi manusia dalam  hidupnya sehari-sehari. Inilah kegunaan dari mata kuliah ini, agar  lulusan perguruan  tinggi kita dari semua jurusan dapat mempunyai suatu kesamaan bahan pembicaraan. Adanya kesamaan ini diharapkan agar interalisi antara intelektual kita  lebih sering. Maka dengan demikian mahasiswa dapat mendukung dan mengembangkan kebudayaannya sendiri dengan kreatif.



0 komentar:

Posting Komentar